"Dawn of the Planet of the Apes"
Guys, pernah nonton gak film Planet of the Apes yang diperankan James Franco? Kali ini sequelnya udah ada. Dawn of the planet of the apes menceritakan sebuah populasi kera yang telah berevolusi dan semakin berkembang
dipimpin oleh Caesar (Andy Serkis). Keberadaan mereka terancam oleh
sekumpulan manusia yang selamat dari bencana virus mematikan satu dekade
sebelumnya. Baik kera dan manusia sempat sepakat untuk berdamai, namun
perdamaian itu tidak bertahan lama. Kini kedua kubu berada di ambang
peperangan untuk memutuskan siapakah spesies paling dominan di atas
Bumi. Film ini seru, wajib ditonton yah!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar